Cara Sharing Data Dari PC Ke PC Menggunakan Kabel UTP Pada Windows 7/8/10


VENGEANTECH - Buat Anda yang belum tau Kabel LAN UTP itu apa. Kabel LAN UTP (Local Area Network Unshielded Twisted Pair) merupakan media transmisi ethernet yang menghubungkan piranti-piranti jaringan dalam jaringan Komputer.
Ada 2 macam Standard kabel LAN UTP:
T568-A : kabel LAN UTP jenis Straight Through, kedua ujung penempatan kabel pada pin-pin konektor RJ-45 adalah sama. Digunakan untuk menghubungkan antara komputer dengan switch, komputer dengan LAN pada modem cable/DSL, router dengan LAN pada modem cable/DSL, switch ke Router, hub ke router dll. 
straight1T568-B :Kabel LAN UTP jenis Cross-over.Ada perbedaan penempatan kabel pada kedua ujung konektor RJ-45 yaitu pasangan pin 2 dengan 6 dan pin 1 dengan 2 bertukar tempat yang lainnya sama.  Digunakan untuk koneksi peer to peer antara perangkat sejenis. cross1
Cara Setting Sharing Data dari PC ke PC
1. Hubungkan kedua laptop dengan Kabel LAN
masuk ke Control panel->Network and Sharing Center->Change Adapter Setting lalu klik kanan pada Local Area Network->Properties pilih Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4), Kemudian pilih Properties 
ipv42. Aturlah IP Addressnya jangan sama laptop 1 dan 2 misalkan kita akan menggunakan kelas C. Laptop 1 IP Address : 192.168.1.1 dan Laptop 2 IP Address : 192.168.1.2 langkah berikut ini pada laptop 2 ikutin langkah gambar berikut ini lalu OK.ipaddress3. Setelah itu Close lalu masuk ke CMD ketikan perintah (Laptop2) ping 192.168.1.1 (laptop 1 ) ping 192.168.1.2 lalu Enter  untuk mengecek apakah sudah terhubung. cmd14. Jika yang yang keluar Reply time out maka matikan dulu firewall nya  caranya: masuk ke Control Panel->Windows Firewall->Customize Settings  turn off semuanya lalu OKfirewall
5. Klik kanan pada folder yang akan di share contohnya saya (laptop 2) akan membagi folder gambar kemudian pilih properties 

share4
6. Klik Advanced Setting lalu  ceklist pada Share This Folder ->ok 
Klik Share kemudian add Everyone lalu klik Share.
share6Selesai, Folder Akan Bisa di akses lewat PC yang terhubung.shared7.png
Cara check Folder yang telah Di Sharing.
Buka file explorer kemudian ketikan \\192.168.1.1 untuk masuk ke folder yang di share dari laptop 1 192transfertransfer1
Data pun Sudah bisa diakses, diambil, sesuai keinginan anda. 
Sekian terimakasih karena telah mengunjungi VENGEANTECH.zone.id. Jangan lupa untuk terus bekunjung ke VENGEANTECH.zone.id untuk mengetahui lebih banyak info tentang komputer, jaringan, dan lain lain.

DONASI VIA PAYPAL Bantu berikan donasi jika artikelnya dirasa bermanfaat. Donasi akan digunakan untuk memperpanjang domain https://vengeantech.blogspot.com/. Terima kasih.
Newer Posts Newer Posts Older Posts Older Posts

More posts

Comments

Post a Comment
Social Media Kami